Rumus Current Ratio
Jika Anda sedang mencari jawaban atas pertanyaan rumus current ratio, Anda berada di halaman yang tepat. Kami memiliki sekitar 10 Pertanyaan dan jawaban mengenai rumus current ratio. Untuk informasi lebih lanjut, silakan baca di bawah ini.
pengertian current ratio
Pertanyaan: pengertian current ratio
current Ratio : adalah membandingkan antara total aktiva lancar dengan kewajiban lancar (current assets/current liabilities”).Current Assets merupakan pos-pos yang berumur satu tahun atau kurang, atau siklus operasi usaha yang normal yang lebih besar.
tuliskan rumus current ratio Pleaseee jawab dengan benar ya
Pertanyaan: tuliskan rumus current ratio
Pleaseee jawab dengan benar ya
Current Ratio = Aktiva Lancar dibagi Utang Lancar
Kalau salah ya maaf atuh
Apakah Rumus Current Ratio Equites?
Pertanyaan: Apakah Rumus Current Ratio Equites?
Rasio ini membandingkan aktiva lancar dengan hutang lancar. Current Ratio memberikan informasi tentang kemampuan aktiva lancar untuk menutup hutang lancar. Aktiva lancar meliputi kas, piutang dagang, efek, persediaan, dan aktiva lainnya. Sedangkan hutang lancar meliputi hutang dagang, hutang wesel, hutang bank, hutang gaji, dan hutang lainnya yang segera harus dibayar (Sutrisno, 2001:247). Rumus current ratio adalah:
Semakin besar perbandingan aktiva lancar dengan hutang lancar, semakin tinggi kemampuan perusahaan menutupi kewajiban jangka pendeknya. Apabila rasio lancar 1:1 atau 100% berarti bahwa aktiva lancar dapat menutupi semua hutang lancar. Jadi dikatakan sehat jika rasionya berada di atas 1 atau diatas 100%. Artinya aktiva lancar harus jauh di atas jumlah hutang lancar
perhitungan ratio keuangan, current ratio, cash ratio, dan quick ratio?
Pertanyaan: perhitungan ratio keuangan, current ratio, cash ratio, dan quick ratio?
Current ratio(rasio lancar) merupakan cara penghitungan rasio likuiditas yang paling sederhana dibanding cara lainnya
Quick ratio(rasio cepat) merupakan penjelasan lebih lanjut dari current ratio. Penghitungan quick ratio hanya menggunakan aktiva lancar yang paling likuid untuk dibandingkan dengan kewajiban lancar.
Cash ratio(rasio kas) adalah cara penghitungan likuiditas yang melibatkan kas perusahaan.
perbedaan penggunaan antara current ratio dengan quick ratio
Pertanyaan: perbedaan penggunaan antara current ratio dengan quick ratio
perbedaannya adalah apabila perusahaan menggunakan current rasio maka rumusnya adalah aktiva lancar / utang lancar * 100%, dan apabila perusahaan dapat menjamin utang lancarnya lbih dari mana 100% dari aktiva lancar, maka perusahaan tersebut dikatakan baik dalam mnjamin utangnya,
kemudian quick ratio , perbandingannya yaitu cash ( bank+kecil ) + efek (mes) / utang lancar * 100% .
maf kalo kurang tepat, 🙂
Apa itu current ratio
Pertanyaan: Apa itu current ratio
Current ratio (rasio lancar) merupakan rasio yang sangat berguna untuk mengukur kemampuan perusahaan dalam hal melunasi kewajiban-kewajiban jangka pendeknya, dimana dapat diketahui hingga seberapa jauh sebenarnya jumlah aktiva lancar perusahaan dapat menjamin utang lancarnya
rumus cara menghitung current ratio
Pertanyaan: rumus cara menghitung current ratio
nih contoh pengerjaan soalnya
Rumus Current Ratio = Aktiva Lancar / Kewajiban Lancar
Contoh Soal :
Dari Neraca suatu perusahaan diketahui
– Kas Rp 25.000.000,-
– Piutang Dagang Rp 75.000.000,-
– BArang dagangan Rp 200.000.000,-
– Jumlah Hutang Dagang,wesel,bunga dan pajak nya Rp 255.000.000,-
Hitunglah Current Ratio nya
Jawab :
Aktiva Lancar = 25.000.000 + 75.000.000 + 200.000.000 = Rp 300.000.000
Hutang Lancar = Rp 255.000.000,-
Current Ratio = Aktiva Lancar 300.000.000
—————– x 100 % = —————– x 100 %
Hutang Lancar 255.000.000
= 117.65 %
= 118 % ( dibulatkan )
= 1.18 x
( artinya setiap Rp 1 hutang lancar dijamin dengan Rp 1.18 aktiva lancar )
Apa yang ddimaksud dengan nilai current ratio suatu perusahaan bernilai
Pertanyaan: Apa yang ddimaksud dengan nilai current ratio suatu perusahaan bernilai 209%
Jawaban:
209% kemampuan perusahaan untuk membayar kewajiban jangka pendek atau yang jatuh tempo dalam satu tahun.
Hubungan antara current ratio dengan perubahan laba
Pertanyaan: Hubungan antara current ratio dengan perubahan laba
Jawaban:
Current ratio tidak berpengaruh signifikan terhadap pertumbuhan laba, sehingga tinggi atau rendah nilai current ratio yang dimiliki perusahaan tidak dapat mempengaruhi pertumbuhan laba perusahaan. … Jika nilai profit margin semakin tinggi, maka pertumbuhan laba perusahaan akan semakin tinggi.
Penjelasan:
MAAF KALAU SALAH #ROBOT
N.V
2. Jika diketahui total current assets “PT AYUDIA” per 31
Pertanyaan: 2. Jika diketahui total current assets “PT AYUDIA” per 31 Desember 2019 sebesar 1.000.000 dan total
current liabilitiesnya sebesar 500.000.
a. Hitung current ratio “PT AYUDIA” dengan menuliskan terlebih dahulu rumus perhitungannya!
b. Termasuk kategori apakah current ratio “PT AYUDIA” tersebut dan jelaskan alasannya!
Jika diketahui total Current Assets “PT AYUDIA” per 31 Desember 2019 sebesar 1.000.000 dan total Current Liabilitiesnya sebesar 500.000.
a. Hitung Current Ratio “PT AYUDIA” dengan menuliskan terlebih dahulu rumus perhitungannya!
b. Termasuk kategori apakah current ratio “PT AYUDIA” tersebut dan jelaskan alasannya!
Diketahui:
- Total Current Aset PT. Ayudia per 31 Des 2019 = 1.000.000
- Total Current Liabilities = 500.000
Ditanya:
a. Current Ratio PT. Ayudia dengan menulis terlebih dahulu rumus perhitungannya.
b. Termasuk kategori apakah Current Ratio PT. Ayudia tersebut dan jelaskan alasannya.
Jawaban:
a. Current Ratio = Aktiva Lancar/Hutang
Aktiva Lancar = Current Asset = 1.000.000
Hutang = Current Liabilities = 500.000
Current Ratio = 1.000.000/500.000 = 2
b. Current Ratio dengan nilai 2 menyatakan kondisi finansial PT.
Ayudia adalah dalam keadaan sehat karena Current Rationya di
atas nilai 1. Current Ratio dengan nilai di atas 1 (satu)
mengindikasikan perusahaan sanggup membayar semua
kewajibannya dengan aktiva lancar yang dimilik.
Pembahasan:
Current Ratio atau sering disebut denga Rasio Likuiditas adalah sebuah angka untuk menilai kemampuan sebuah perusahaan untuk melunasi seluruh kewajiban finansialnya.
Berikut rumusnya:
Current Ratio = Aktiva Lancar/Hutang
- Activa Lancar = kas, piutang dagang, efek, persediaan, dan aktiva lainnya.
- Hutang = hutang dagang, hutang wesel, hutang bank, hutang gaji, dan hutang lainnya yang segera harus dibayar.
Nilai Current Ratio di atas 1 (satu) artinya perusahaan memiliki kondisi keuangan yang sehat dimana perusahaan tersebut sanggup membayar seluruh kewajibannya dengan aktiva lancar yang dimilikinya.
Sedangkan, apabila sebuah perusahaan memiliki nilai Current Ratio di bawah 1 (satu) artinya perusahaan dalam kondisi yang tidak sehat dimana kewajiban hutangnya lebih besar daripada Activa Lancar yang dimiliki sehingga dalam kondisi ini perusahaan tidak akan sanggup membayar kewajiban hutangnya dengan seluruh aktiva lancar yang dimilikinya.
Pelajari lebih lanjut:
Penjelasan tentang Current Ratio https://brainly.co.id/tugas/22497486
Penjelasan tentang Current Ratio https://brainly.co.id/tugas/22215056
#BelajarBersamaBrainly #SPJ1
Tidak hanya jawaban dari pertanyaan mengenai rumus current ratio, Anda juga dapat mendapatkan kunci jawaban atas pertanyaan seperti Apa yang ddimaksud, perbedaan penggunaan antara, Hubungan antara current, pengertian current ratio, and rumus cara menghitung.